Namun tak selamanya pengguna suka dengan segala notifikasi tersebut, apalagi jika notifikasi yang ditampilkan tidak bermanfaat atau ada dua aplikasi yang menampilkan notifikasi yang sama. Nah setiap aplikasi yang terinstall di dalam Android, sebenarnya telah disematkan pengaturan notifikasi. Apakah bisa diterapkan pada semua ponsel? ya, tentu karena ini mengunakan fitur bawaan dari Android sehingga tidak diperlukan aplikasi third-party untuk mengatur notifikasi ini.
Melalui jalan yang sama ketika menguninstall aplikasi, kamu bisa mematikan notifikasi aplikasi tertentu melalui Settings>Apps>App info. Untuk lebih lengkapnya kamu bisa membaca langkah-langkah berikut ini:
- Pertama masuk ke dalam Settings>Apps
- Selanjutnya pilih aplikasi yang akan kamu matikan notifikasinya. Misalnya Jaka akan mematikan notifikasi Facebook Mobile, maka tap pada Facebook untuk masuk ke App Info
- Tepat di bawah tombol Force stop dan Uninstall, hilangkan centang pada Show notifications sekarang
- Klik OK apabila pesan konfirmasi muncul
Suka Dengan Artikel Ini ?
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Android /
Tips Trik
dengan judul "Cara Menghilangkan Notifikasi App di Android". Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://pingcomputer.blogspot.com/2014/05/cara-menghilangkan-notifikasi-app-di.html.
waah boleh ini, bisa menghilangkan notif yang kurang penting di smartphone biar tidak terganggu.
ReplyDeletesolder uap digital halus